Pelatih Dewa United Waspadai Pemain Muda PSM Makassar

Nil Maizar ingin para pemain bangkit dari hasil buruk. Salah satu jalan terbaik, yakni mengalahkan PSM.
"Pada latihan terakhir, para pemain saya menunjukkan performa yang gemilang. Saya yakin para pemain memiliki motivasi tinggi dalam laga ini," tegasnya.
Sekadar diketahui, Dewa United dan PSM memiliki hasil yang berbeda di sembilan pertandingan.
Skuad asuhan Bernardo Tavares sukses meraih enam kali menang dan dua imbang. Pasukan Juku Eja saat ini mengoleksi 20 poin dari delapan pertandingan.
Sementara itu, Dewa United telah menelan kekalahan lima kali. Pasukan Nilmaizar baru meraup tiga kali menang dan satu kali imbang. Dewa United kini berada di posisi 13 klasemen sementara Liga 1 dengan 10 poin. (mcr29/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Dewa United dan PSM Makassar memiliki hasil yang berbeda di sembilan pertandingan, simak selengkapnya
Redaktur : Tarmizi Hamdi
Reporter : M. Srahlin Rifaid
- Klasemen Sementara Liga 1: Persib Makin Mentereng, Bali United Tertahan
- Sebelum Mundur dari Kursi Pelatih, Teco Punya Pesan kepada Suporter Bali United
- Evaluasi Bojan Hodak Seusai Persib Mengiris Tipis Bali United, Ini Jadi Sorotan!
- Persib Vs Bali United 2-1: Mengejutkan, Teco Mengundurkan Diri
- Bermental Juara, Persib Bangkit di Hadapan Bali United
- Fantastis! Persib Menang Comeback dari Bali United