Pelatih Ini Pesimis Timnya Bisa Menggusur Posisi Madrid
Minggu, 13 Maret 2016 – 03:03 WIB

Pelatih Villarreal, Marcelino. Foto: AFP
jpnn.com - MARCELINO, bos Villareal pesimis timnya bisa mengejar posisi peringkat ketiga La Liga yang saat ini sedang ditempati Real Madrid.
Pada Goal International Marcelino mengatakan, dia tidak terlalu percaya diri kubu asuhannya bisa memangkas jarak tujuh angka dengan Los Blancos dan duduk di peringkat tiga di tabel akhir Divisi Primera nanti.
"Amat sulit untuk menjadi peringkat tiga," tutur Marcelino.
Baca Juga:
"Tim besar menang meski mereka tidak bermain terlalu bagus dan kami harus memberikan 200 persen hanya untuk meraih kemenangan.”(ray/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Resmi Jadi WNI, Emil Audero, Joey Mathijs, dan Dean Ruben Terlihat Semringah
- 3 Pemain Kepercayaan STY yang Tak Dipanggil Patrick Kluivert ke Timnas Indonesia
- Pirelli Akan Menggantikan Michelin di MotoGP Mulai 2027
- Ternyata Ini Fokus Semen Padang saat Jumpa Persib Bandung
- Perjuangan Aldila Sutjiadi Terhenti di Babak Kedua Indian Wells, Tantangan Baru Menanti
- Kualifikasi Piala Dunia 2026: Patrick Kluivert Panggil 2 Debutan ke Timnas Indonesia