Pelatih Irak Akan Bereksperimen saat Jumpa Timnas Indonesia
Kamis, 16 Mei 2024 – 07:52 WIB

Irak akan bertandang ke SUGBK untuk melawan Timnas Indonesia. Foto: theafc
Di sisi lain, Timnas Indonesia juga menargetkan kemenangan melawan Irak untuk memperbesar kans lulus ke babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Skuad Garuda saat ini berada di peringkat kedua Grup F dengan tujuh poin, hasil dua kali menang, sekali seri, dan sekali kalah.(mcr15/jpnn)
Pelatih Irak, Jesus Casas diprediksi akan melakukan eksperimen saat jumpa Timnas Indonesia pada lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Hasil Babak Grup Piala Asia U-17 2025: Indonesia dan Uzbekistan Digdaya, Australia Apes
- Link Streaming Timnas Indonesia Vs Afganistan: Pemain Pelapis Giliran Unjuk Gigi
- Piala Asia U17, Timnas Indonesia Tetap Incar Poin Penuh Menghadapi Afganistan
- Timnas Indonesia Gemilang di Piala Asia U-17, Nova Arianto Bicara Soal Harapan
- Pesan Ketum PSSI Setelah Timnas Indonesia Lulus Perempat Final Piala Asia U-17 2025
- Evandra Florasta Bawa Garuda Muda Bikin Kejutan di Laga Perdana Piala Asia U-17