Pelatih Malaysia Anggap Timnas U-23 Indonesia Asuhan Shin Tae Yong Berbahaya

jpnn.com - Pelatih Malaysia U-23 Elangowan Elvarasan mengomentari skuad Indonesia yang dilatih Shin Tae Yong.
Indonesia dan Malaysia sendiri tergabung di Grup B bersama Timor Leste di ajang Piala AFF U-23 2023.
Elangowan secara khusus menyoroti kekuatan Indonesia.
Menurutnya, Skuad Garuda Muda polesan Shin Tae Yong merupakan tim yang berbahaya.
"Indonesia di bawah bimbingan Shin Tae Yong terlihat kuat," ucap Elangowan dilansir New Strait Times.
Meski melihat Timnas U-23 Indonesia sebagai tim kuat, Elangowan optimistis Malaysia bisa berbuat banyhak di Piala AFF U-23 2023.
Dia menegaskan kegagalan Malaysia di SEA Games 2023 sudah dijadikan pelajaran berharga.
"Apa yang terjadi di SEA Games sesuatu yang memungkinkan di sepak bola. Kami butuh waktu dan pengalaman."
Pelatih Malaysia U-23 Elangowan Elvarasan mengomentari skuad Indonesia yang dilatih Shin Tae Yong.
- President University dan INTI International University Malaysia Berkolaborasi di Bidang Teknik Sipil
- Lagi-Lagi, Mantan PM Malaysia Tersandung Kasus Korupsi
- Bakal Ada Operasi Pasar di 500 Titik, Harga Sembako Harus Lebih Murah dari Malaysia
- Pantai Hospital Ayer Keroh, Pilihan Pasien Indonesia untuk Layanan Medis Tingkat Lanjut
- Ini Layanan Medis Bedah Robotik Canggih di Pantai Hospital Ayer Keroh
- Terima Kunjungan Delegasi Malaysia & Kamboja, Bea Cukai Memperkuat Kerja Sama Bilateral