Pelatih Persija Jakarta: Kartu Merah Gajos Tidak Adil

jpnn.com - BOGOR - Arsitek Persija Jakarta Carlos Pena mengapresiasi perjuangan pasukannya yang menelan kekalahan pertama di kandang pada Liga 1 musim ini.
Menjamu Arema FC di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu (9/3) malam, Macan Kemayoran -julukan Persija, takluk 1-3.
Kekalahan itu tak lepas dari dua kartu merah yang diterima Maciej Gajos pada menit ke-22 dan Gustavo Almeida pada menit ke-34. Keduanya diganjar kartu merah oleh wasit Steven Yubel Poli setelah meninjau VAR.
Meski menyisakan sembilan pemain meladeni Arema FC, Persija sempat unggul lebih dahulu.
“Para pemain sudah berusaha dan berjuang. Kami bahkan mencetak gol lebih dahulu, tetapi setelah itu Arema dengan cepat membalas," ujar Coach CP.
Soal kartu merah dua pemainnya, Carlos tak menerima begitu saja.
Selain soal Persija Jakarta, lihat juga jadwal pekan ke-27 dan klasemen Liga 1 di sini. Jangan ketinggalan, ya.
- Menghadapi Persib Bandung, Pelatih Semen Padang: Hasil Tidak Penting
- Liga 1: Persib Mewaspadai Kebangkitan Semen Padang
- Hancur Lebur di Kandang, Persija Makin Tertinggal dari Persebaya
- 9 Pemain Persija Remuk di Tangan Arema, Cek Klasemen Liga 1
- Persija Vs Arema FC Malam Ini, Gustavo Almeida: Tak Ada yang Spesial
- Persib Terbang ke Markas Semen Padang Tanpa Nick Kuipers dan Ryan Kurnia, Kenapa?