Pelatih Persija Sergio Farias Ungkap Alasan Aktif di Media Sosial

Pelatih Persija Sergio Farias Ungkap Alasan Aktif di Media Sosial
Pelatih Persija Sergio Farias. Foto: Persija.id

Menurutnya, sampai hari ini dia masih pelatih Persija dan terikat kontrak yang panjang, sampai Desember nanti.

"Saya siap kapan saja dipanggil ke Jakarta, karena saya terikat kontrak dengan Persija," tandasnya. (dkk/jpnn)

Farias juga menegaskan siap kembali kapan pun ke Jakarta di saat Persija memanggilnya.


Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News