Pelatih Sepak Bola Ini Bikin Heboh di Twitter

jpnn.com - CARLO Ancelotti menjadi pembicaraan hangat di media sosial. Ini bukan terkait dengan klub asuhannya Bayer Muenchen, namun kehebohan ini karena kicauan twitternya saat menghadiri pertandingan antara Arsenal kontra Leichester City di stadion Emirates, Minggu (14/2) lalu.
Dalam twitternya @MrAncelotti, pelatih sepak bola yang akrab disapa Carlitto sengaja memasang fotonya yang sedang berada di VIP Tribun Emirates. "Pertandingan yang luar biasa di Stadion Emirates," demikian kicau Carlitto, sapaan akrabnya 'berkicau' di akun miliknya itu.
Kicauan itu langsung mendapat respons. Ramai orang yang mempertanyakan kehadiran Ancelotti di pertandingan itu.
Ada yang berspekulasi bahwa kehadiran Ancelotti itu berkaitan pula dengan rumor transfer pemain Arsenal maupun Leicester City, seperti gelandang "The Gunners", Mesut Oezil, yang kabarnya juga terus digoda Muenchen untuk mendatangkannya usai merekrut Ancelotti.(ray/jpnn)
CARLO Ancelotti menjadi pembicaraan hangat di media sosial. Ini bukan terkait dengan klub asuhannya Bayer Muenchen, namun kehebohan ini karena kicauan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri