Pelatihan PSK Berlangsung Paralel
Minggu, 09 Maret 2014 – 14:13 WIB

Pelatihan PSK Berlangsung Paralel
TEGALSARI - Mendekati pelaksanaan pelatihan pekan depan, jumlah PSK yang sudah mendaftar sebanyak 180 orang atau sekitar 17 persen di antara total 1.022 PSK di Dolly dan Jarak.
Kepala Dinas Sosial (Dinsos) Surabaya Supomo memaklumi adanya tentangan dari mucikari dan warga setempat. Menurut dia, hal itu terjadi karena belum adanya kesepahaman antara pemkot dan mucikari serta warga. "Kami terus melakukan langkah persuasif agar mereka menerima program ini," jelasnya.
Baca Juga:
Selain itu, warga belum mengerti manfaat penutupan lokalisasi. Menurut Supomo, salah satu keuntungannya adalah kehidupan mereka kembali normal. Sebab, pemkot akan mengubah Dolly dan Jarak menjadi pusat perdagangan di kota ini. Akan banyak toko dan pusat perbelanjaan yang dibangun.
Baca Juga:
TEGALSARI - Mendekati pelaksanaan pelatihan pekan depan, jumlah PSK yang sudah mendaftar sebanyak 180 orang atau sekitar 17 persen di antara
BERITA TERKAIT
- Hadiri Peresmian Stadion Jatidiri, Gubernur Jateng Diapit Agustina & Yoyok Sukawi
- Tangis Haru Personel Polda Riau Melepas Keberangkatan Irjen Iqbal
- Wakil Wali Kota Serang Rela Gaji Dipotong 3 Tahun, Demi Beli Ambulans Gratis untuk Warga
- Ratusan Lulusan PPG Prajabatan Jateng Berpeluang Lolos Seleksi Administrasi PPPK
- Gubernur: Tidak Boleh Ada Premanisme Ormas di Jateng
- Fadia A Rafiq: Tukang Sayur Saja Ada Musuh, Apalagi Bupati