Pelayaran Pendulum Mulai 2014
Jumat, 16 November 2012 – 07:58 WIB

Pelayaran Pendulum Mulai 2014
Nantinya pemerintah bersama para operator pelabuhan dan stakeholder lainnya akan menyepakati suatu rute pelayaran sepanjang jalur barat-timur Indonesia yang beroperasi seperti pendulum,"Dengan adanya sistem ini diharapkan dapat menurunkan ongkos atau tarif pengiriman di Indonesia," sergahnya
Baca Juga:
Menurut Wakil Menteri Perhubungan Bambang Susantono, Nusantara Pendulum dibuat untuk merespon banyaknya keluhan mahalnya biaya angkut logistik yang menyebabkan harga jauh lebih mahal di daerah-daerah terpencil khususnya Indonesia Timur,"Ini sekaligus untuk memperkuat angkutan pelayaran kita sehingga dapat bersaing dengan kapal asing," cetusnya
Sistem ini nantinya akan menjadi satu servis yang bergerak di enam pelabuhan utama dan diikuti sub-sub sistem lain yang terintegrasi,"Kami akan memperbaiki perekonomian di Indonesia terutama mereka yang melalui jalur laut, sehingga nanti angkutan barang bisa masuk dan keluar lebih efisien dan dapat menghemat biaya," jelasnya. (wir/kim)
JAKARTA - Pemerintah memastikan konsep pelayaran dengan rute teratur dan terjadwal akan bisa dilaksanakan pada tahun 2014. Saat ini pemerintah sedang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- CV Hikmah Surabaya Arang Ekspor 2 Ribu Bag Bricket Asal Polewali Mandar ke Suriah
- Sepanjang 2024, Pelindo Petikemas Setor Kewajiban Ke Negara Capai Rp 1,94 Triliun
- Berantas Rokok Ilegal, Bea Cukai Yogyakarta Gandeng Satpol PP Kulon Progo
- 2 Tahun Tak Ada Penerbangan Internasional, Status Bandara SMB II Palembang Bakal Dicabut
- HNSI: Koperasi Desa Merah Putih Momentum Tingkatkan Taraf Hidup Nelayan
- Sah! Pertamina Resmi Memimpin Clean Energy Task Force-ASCOPE