Pelebaran Bandara Pogogul Masih Bermasalah

Pelebaran Bandara Pogogul Masih Bermasalah
Pelebaran Bandara Pogogul Masih Bermasalah
“Tapi anehnya, sampai sekarang pada tahun 2012 ini, belum juga ada penyelesaian lahan kami dari Pemkab Buol. Karenanya, kami dari masyarakat , kurang lebih 40 KK masih menunggu janji-janji Pemkab Buol, “keluhnya.

Amerudin juga menjelaskan, warga pemilik lahan telah 18 kali melakukan tatap muka dengan Pemkab Buol membahas masalah tersebut. Namun Pemkab hanya menjawab bahwa anggaran untuk pembayaran pembebasan bandara belum ada, nanti  pada pembahasan anggaran sesudah Pemilukada  2012.

“Semua ini hanya janji-janji, bahkan janji pemerintah itu sudah dari tahun 2010 disampaikan. Apabila ganti rugi lahan kami belum juga direalisasikan oleh pihak pemerintah dengan secepatnya, maka kami masyarakat pemilik lahan untuk sementara akan melakukan pemblokiran di lokasi bandara,“ tandasnya.(mch)

BUOL - Bandar Udara (Bandara) Pogogul atau biasa disebut juga dengan Bandara Ir Karim Mbouw yang berada di wilayah Desa Mangubi Kecamatan Momunu


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News