Pelepasliaran Orangutan Makin Sulit
Rabu, 01 Februari 2012 – 14:04 WIB

Pelepasliaran Orangutan Makin Sulit
Zaini mengemukakan, selain mengkaji terhadap kawasan hutan, pihaknya juga melakukan pendekatan kepada bupati yang daerahnya masih banyak hutan yang layak untuk tempat tinggal orangutan. Sebab, pemberian izin penggunaan kawasan hutan untuk satwa langka tersebut juga merupakan wewenang kepala daerah setempat.
Untuk kawasan hutan lindung yang ada saat ini, pihak BKSDA menilai sudah cukup banyak orangutan berada di sana, sehingga perlu ada lokasi baru agar dapat berkembang. "Kita upayakan dalam waktu dekat sudah ada tempatnya. Tapi kita juga minta kesediaan kepala daerah yang kawasan hutannya digunakan untuk mengembangkan hewan yang dilindungi ini," pungkasnya. (jwr)
PALANGKA RAYA – Upaya mempertahankan keberadaan satwa langka orangutan (Pongo pygmaeus) dari kepunahan, makin berat. Selain jumlahnya yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki