Peluang Lorenzo untuk Menjauh
Minggu, 14 Oktober 2012 – 09:07 WIB
Pertarungan antara Lorenzo dan Pedrosa di kualifikasi memang sudah menjadi prediksi umum. Lorenzo sempat memimpin di awal sesi sebelum Pedrosa mendominasi. Bahkan, sepuluh menit menjelang akhir, Lorenzo terperosok di posisi keenam.
Baca Juga:
Kualifikasi berlangsung penuh drama bagi Lorenzo. Saat dia berusaha memperbaiki waktunya, rekan setimnya Ben Spies mengalami kecelakaan. Motor Spies berada di lintasan hingga Lorenzo harus kehilangan satu lap untuk memacu motornya.
Dua putaran terakhir jadi pertaruhan Lorenzo. Sempat mendapatkan masalah di lap sebelumnya, Lorenzo melaju sempurna saat bendera tanda kualifikasi usai sudah berkibar.
"Kualifikasi yang hebat, karena pole sangat penting. Sesi ini sangat mendebarkan. Ada banyak pergantian posisi teratas. Bagi Jorge, bisa bangkit dan meraih waktu terbaik di saat-saat terakhir benar-benar membuat antusias," terang Wilco Zeelenberg, manajer tim Yamaha.
MOTEGI - Tahun lalu Dani Pedrosa meraih kemenangan di Sirkuit Motegi dengan mudah. Pembalap Repsol Honda itu unggul jauh dari Jorge Lorenzo (Yamaha
BERITA TERKAIT
- Liverpool Vs Real Madrid: 10 Pemain Absen Termasuk Vinicius
- Indonesia Masters 2025: Ginting Bicara Kenangan
- Banjir Pelatih Asing di Piala AFF 2024, Hanya Ada 1 Lokal
- Luar Biasa! 2 Pemain Non-Pelatnas PBSI Lulus BWF World Tour Finals 2024
- Begini Persiapan Megan C Sutanto Menuju Laga Olimpiade
- Inilah Kontestan BWF World Tour Finals 2024, Ngeri di Tunggal Putra