Peluang Terakhir City Berpesta
Sabtu, 09 Maret 2013 – 19:14 WIB

Peluang Terakhir City Berpesta
The Tykes, julukan Barnsley, juga tidak memiliki tradisi bagus di Piala FA. Ini adalah kali pertama mereka menembus perempat final setelah 2007-2008. Bandingkan dengan City yang baru saja menjuarai Piala FA pada 2011 lalu.
Baca Juga:
Rekor City ketika bertanding melawan tim yang kasta di bawahnya juga sangat mantap. Sejak ditangani Roberto Mancini, mereka tidak pernah kalah dalam sembilan pertandingan dari tim kasta bawah. Bahkan, dalam empat pertandingan terakhir selalu menang tanpa kebobolan.
Melawan Barnsley, City kemungkinan tidak menurunkan pasukan terbaiknya. Mereka akan mengistirahatkan kiper Joe Hart, juga Vincent Kompany yang kurang fit. Jadi, Kolo Toure dan Matija Nastasic kemungkinan akan mengisi jantung pertahanan.
"Vinnie (sapaan Kompany) sudah mulai berlatih, tetapi kami tidak akan mengambil risiko. Mungkin dia lebih siap untuk pertandingan berikutnya melawan Everton," kata Mancini, seperti dikutip Daily Mail.
MANCHESTER - Terlalu sulit buat Manchester City mengejar koleksi poin penguasa klasemen sementara Premier League Manchester United. The Citizens,
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah