Pelukis Lokal Harus Siap 'Go International'
Rabu, 02 Maret 2011 – 18:47 WIB
"Melihat fenomena ini, kami bersama pemerintah berupaya untuk menjembatani pelukis-pelukis lokal berbakat tersebut dan memiliki karya-karya hebat agar mampu bersaing dengan pelukis mancanegara," ujar Velina.
Untuk diketahui, pameran lukisan yang digelar oleh PT Sumber Alfaria Trijaya selaku pengelola minimarket Alfamart ini digelar mulai 2-6 Maret 2011 bertempat di Mini Anchor West Mall, Grand Indonesia, Jakarta. Pameran ini juga mengikutsertakan dua orang pelukis ternama Indonesia, Iswanto asal Yogyakarta dan Syayidin, pelukis asal Indramayu, Jawa Barat. Namun, tak hanya memamerkan lukisannya, kedua pelukis tersebut juga turut meluncurkan buku Ekspresionisme dan Ekspressi Staccato. (cha/jpnn)
JAKARTA - Perkembangan dunia seni lukis baik di dalam negeri dan mancanegara semakin meningkat. Bahkan, untuk sebuah lukisan 'perempuan telanjang'
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mentrans Pastikan Putra-Putri Papua Dapat Alokasi Khusus Beasiswa Patriot
- Lestarikan Bangau Bluwok, Pertamina Patra Niaga Regional JBB Tanam 3.750 Mangrove di Pulau Rambut
- Ada Sayembara Berhadiah Rp 8 M Bagi yang Bisa Tangkap Harun Masiku, KPK Angkat Bicara
- Polda Metro Jaya Harus Berani Tuntaskan Kasus Firli Bahuri
- Kemendagri: Camat Dilatih Mengarahkan Perencanaan Desa
- Jumhur Sambut Gembira Presiden Prabowo Umumkan UMP Naik 6,5 Persen