Peluncuran Tahap II: Rumah Rp 149 Juta di Citra Maja

Pembangunan Citra Maja Raya tahap II, kata Yance, akan dilakukan selama 24 bulan sejak awal 2017 untuk dapat diserahterimakan kepada konsumen pada 2019 awal.
Citra Maja Raya merupakan kawasan kota terpadu seluas 2.000 hektar. Proyek ini dikembangkan dengan konsep transit oriented development (TOD) yang menjadikan Stasiun Maja sebagai simpul transportasi atau hub.
Saat ini, lokasi Maja sudah terhubung dengan jalur ganda kereta api listrik. Waktu tempuh dari Stasiun Maja sampai ke pusat-pusat pertumbuhan baru relatif singkat.
Kawasan Serpong dapat ditempuh dalam waktu 45 menit dan Tanah Abang dapat ditempuh dalam waktu 90 menit.
Ciputra Residence merupakan anak usaha dari PT Ciputra Development Tbk, sedangkan PT Putra Asih Laksana merupakan anak usaha patungan PT Hanson International Tbk bersama PT Bhuwanatala Indah Permai Tbk. (dew/sam/jpnn)
JAKARTA – Ciputra Group, melalui anak perusahaan PT Ciputra Residence, meluncurkan penjualan rumah seharga Rp 149 juta per unit di perumahan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang