Pemain Deltras Kecewa Pengurus
Tak Kunjung Mencairkan Gaji Mereka
Senin, 27 Juni 2011 – 08:17 WIB

Para pemain Deltras. Foto: Dok.JPNN
Tak cukup sampai disitu, entah hanya untuk menghibur hati pemain atau memiliki kepentingan yang lain, pengurus kembali membuat janji baru kepada pemain, bahwa gaji mereka yang tertunda sejak Agustus 2010 itu, akan terlunasi sekembalinya mereka dari Bandung, 19 Juni lalu. Tapi, setelah dinanti, janji itu hanya tinggal janji.
Baca Juga:
"Yang membuat kami heran adalah, para pengurus tak pernah mengkomunikasikan apa yang menjadi penyebab tertundanya pembayaran gaji kami. Masa kalau buat janji berani, tapi kalau menjelaskan kepada kami kok kucing-kucingan seperti itu," kata pemain yang baru satu musim membela Deltras itu. Sayang, tidak ada satupun pengurus Deltras yang bisa dihubungi terkait keluhan pemain tersebut kemarin.
Sementara itu, pelatih Deltras Nus Yadera mengaku telah kehabisan akal untuk menenangkan pemain. Itu setelah beberapa informasi yang dia sampaikan mewakili pengurus ternyata tidak terbukti juga.
"Saya juga bingung, bahkan beberapa pemain berencana untuk datang menanyakan masalah itu secara langsung ke pemlab Sidoarjo. Kalau sudah seperti itu saya tidak bisa berbuat apa-apa, karena yang mereka lakukan adalah menuntut hak mereka," tutur Nus.
SIDOARJO - Tanggung jawab Pengurus Delta Putra Sidoarjo (Deltras) terhadap pemain dipertanyakan. Sebab, janji pembayaran gaji pemain yang mereka
BERITA TERKAIT
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya