Pemain Indo-Belanda Tambahi Skuad SEA Games
Minggu, 13 Maret 2011 – 06:06 WIB
Iman menambahkan, tiga pemain Indo-Belanda itu dipastikan menjadi bagian dari sekitar 10 pemain skuad pra kualifikasi olimpiade yang ditarik ke skuad SEA Games 2011. Nama - nama anggota skuad SEA Games sendiri akan diumumkan besok pagi (14/3).
Baca Juga:
Selain tiga pemain itu, kiper Kurnia Meiga, winger Oktavianus Maniani, dan striker Yongki Aribowo hampir pasti juga akana menjadi bagian skuad SEA Games. "Untuk nama-nama pastinya silahkan tunggu Senin pagi nanti ( besok pagi -red)," lanjut Iman.
Pria yang juga manajer timnas U-23 ini mengungkapkan, setelah terhenti dalam persaingan pra olimpiade, BTN dan tim pelatih sudah melakukan evaluasi menyeluruh. Tak hanya terkait timnas U-23, tapi juga timnas senior yang Juli nanti akan turun di ajang pra kualifikasi Piala Dunia 2014.
"Setelah preskon lusa, coach Alfred (Riedl) akan pulang kampung dulu ke Austria. Dia cuti sekitar tiga pekan," beber Iman Arif.
JAKARTA - Aroma Indo-Belanda akan kental dalam timnas U-23 Indonesia yang akan tutun di di SEA Games 2011 November mendatang. Setidaknya, empat
BERITA TERKAIT
- Indonesia vs Jepang: Garuda Dicukur Samurai Biru, Shin Tae Yong Singgung Pemain Ini
- Pelatih Jepang Bilang Indonesia Berpeluang Besar ke Piala Dunia jika Terus Naturalisasi
- Situasi Timnas Indonesia di Mata Shin Tae Yong Setelah Dibantai Jepang
- Erick Bingung dengan Keputusan Shin Tae Yong Mencoret Eliano dari Timnas
- Timnas Indonesia Kalah Tebal, Silakan Disimak Kalimat Shin Tae-yong
- Hasil Practice MotoGP Barcelona, Top 10 Langsung ke Kualifikasi Utama