Pemain Indonesia Bisa Main di Brisbane Roar
Bakrie Beli 70 Saham Klub Juara Liga Australia
Sabtu, 08 Oktober 2011 – 08:52 WIB

Pemain Indonesia Bisa Main di Brisbane Roar
JAKARTA - Bakrie Group terus melebarkan sayap dengan membeli klub di luar negeri. Setelah sebelumnya membeli saham klub Divisi II Belgia CS Vise, awal pekan ini Bakrie Group membeli 70 persen saham klub juara A-League (Liga Australia) musim lalu, Brisbane Roar. Aga Bakrie adalah putra Nirwan Dermawan Bakrie. "Filosofi kami adalah investasi jangka panjang dan membangun klub untuk sukses dalam cara yang terkontrol dan berkelanjutan," lanjut dia.
Sebagaimana dilansir Wikipedia, Bakrie Group menggelontorkan dana 8 juta dolar Australia untuk jangka waktu sepuluh tahun. Sebanyak 30 persen sisa saham Brisbane Roar masih dimiliki Federasi Sepak Bola Australia (FFA).
Baca Juga:
Dalam kesepakatan, Bakrie Group masih punya opsi untuk menambah kepemilikan saham 20 persen lagi. Sebagai chairman, Bakrie Group menempatkan salah satu orang kepercayaannya, Dali Taher. Menurut dia, setelah Australia Bakrie Group juga akan membeli saham klub di liga Belanda."Bakrie Group memiliki perhatian terhadap olahraga dan kami memiliki investasi di sejumlah klub sepak bola di seluruh dunia," tutur Aga Bakrie sebagaimana dirilis Courier-Mail.
Baca Juga:
JAKARTA - Bakrie Group terus melebarkan sayap dengan membeli klub di luar negeri. Setelah sebelumnya membeli saham klub Divisi II Belgia CS Vise,
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025