Pemain Liga Harus Ikut Mekanisme Seleksi
Minggu, 07 Oktober 2012 – 07:53 WIB

Pemain Liga Harus Ikut Mekanisme Seleksi
MEDAN-Perekrutan pemain untuk skuad PSMS musim depan mulai dirancang. Seleksi terbuka yang digelar Senin (8/10) besok akan diikuti pemain amatir maupun para pemain liga. "Pengumuman untuk seleksi melalui media. Jadi tidak ada sistem pemanggilan. Abang gak mau nelpon. Karena bang harus memastikan kedatangan mereka karena kemauan dia sendiri," katanya kemarin.
Pelatih PSMS, Suimin Diharja sepertinya tidak ingin menganakemaskan para pemain yang sudah pernah mengecap kompetisi profesional.
Baca Juga:
Suimin mengatakan mekanisme seleksi harus dilalui setiap pemain yang ingin berkostum PSMS musim depan. Bahkan Suimin mengatakan dirinya tidak akan melakukan pemanggilan kepada para pemain.
Baca Juga:
MEDAN-Perekrutan pemain untuk skuad PSMS musim depan mulai dirancang. Seleksi terbuka yang digelar Senin (8/10) besok akan diikuti pemain amatir
BERITA TERKAIT
- Jadwal Semifinal All England 2025, Indonesia Pasti ke Final
- Practice MotoGP Argentina: Marquez Menggila, Pecco Menderita
- Cedera Lagi, Neymar Dicoret dari Skuad Timnas Brasil
- Bermain Moncer-Cetak 35 Poin, Megawati Hangestri Pertiwi Mengaku Belum Maksimal
- Pramono Anung Berupaya Menjadikan Jakarta Kota Ramah Pelari Maraton Dunia
- Andakara Prastawa dan Rifda Irfanaluthfi Cari Solusi Terbaik dalam Penanganan Cedera