Pemain Muda Spanyol Ini Kembali Menorehkan Sejarah, Selamat!
Senin, 07 September 2020 – 19:33 WIB
Fati dilahirkan di Guinea-Bissau.
Hijrah bersama keluarganya ke Spanyol saat usia menginjak enam tahun.
Fati menjadi pemain termuda Spanyol dalam kurun 84 tahun ketika melakukan debutnya dalam laga Kamis pekan lalu melawan Jerman yang berkesudahan 1-1, demikian Reuters.(Antara/jpnn)
Kemampuan pemain muda Spanyol ini tak diragukan lagi. Setelah mencatatkan diri sebagai pemain termuda Barcelona yang mencetak gol, kini ia juga tercatat sebagai pemain muda negeri matador yang menciptakan gola.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Madrid Menang 4-2 Atas Sevilla, Geser Barcelona dari Posisi 2 Klasemen Sementara
- Liga Spanyol: Atletico Madrid Geser Barcelona dari Puncak Klasemen
- Cedera Pergelangan Kaki, Lamine Yamal Bakal Absen Sebulan
- Krisis Barcelona Diperparah Oleh Lamine Yamal
- Barcelona Tumbang Dipukul Leganes di Kandang Sendiri
- Liga Spanyol: Madrid Gagal Rebut Puncak Klasemen dari Barcelona