Pemain Ngotot Main Tarkam
Sabtu, 11 Juni 2011 – 21:38 WIB

Pemain Ngotot Main Tarkam
Sementara gelandang kiri Aditya Putra Dewa tidak sepakat dengan kedua rekannya itu. Dewa mengakui, larangan main tarkam adalah masalah yang wajar. "Tentunya sebagai pemain profesional kita mesti ikuti aturan yang berlaku dalam kontrak," kata Dewa.
Direktur Hukum PSM, Syahrir Cakkari yang dimintai tanggapan menegaskan, sudah dijelaskan dalam kontrak pemain mesti mematuhi semua aturan yang dibuat. Seperti tidak bermain tarkam. "Sanksinya sudah jelas. Mulai teguran lisan, tertulis, hingga pemecatan. Nah, kalau ada pemain yang bermain tarkam lantas cedera, tidak ada jalan lain terpaksa dipecat," kata Syahrir. (ram)
MAKASSAR -- Peringatan dari manajemen PSM kepada para pemain, tampaknya tidak membuat keder pemain. Buktinya, sejumlah pemain ngotot akan bermain
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025