Pemain Persebaya Libur Dua Hari
Jumat, 04 Agustus 2017 – 00:52 WIB

Pemain Persebaya melakukan selebrasi. Foto: Angger Bondan/dok.JPNN.com
Kiper andalan Persebaya tersebut harus absen dan digantikan oleh Miswar Saputra akibat menderita cedera hamstring. Cedera tersebut ia derita sehari pasca melawan Martapura FC.
Disinggung mengenai keadaan Dimas Galih, Chairul menyatakan bahwa saat ini Dimas dalam proses penyembuhan dan akan dipantau lebih lanjut sebelum diturunkan saat melawan Persepam MU.
"Tidak apa-apa, saat ini Dimas sedang dalam proses penyembuhan. Kami akan lakukan pemeriksaan lebih lanjut. Tapi kami juga punya pengganti apabila ia tidak bisa dimainkan. Ada Miswar, dia sudah turun saat lawan Martapura FC saat away dan di PSBI kemarin. Dia juga bagus," pungkas pria yang akrab disapa Abud tersebut. (dyn/rak)
Manajemen Persebaya memberikan jatah dua hari libur kepada para pemainnya dan akan kembali latihan, Sabtu (5/8).
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- 21 Tembakan Mewarnai Pertarungan Persija Vs Persebaya di GBK
- Liga 1: Menjelang Hadapi Persija, Persebaya Fokus Mematangkan Aspek Fisik dan Taktik
- Begini Siasat Pelatih Persebaya Menyambut Libur Lebaran
- Petaka di Menit 90+4, Persebaya Tak Jadi Menang dari PSIS
- Hancur Lebur di Kandang, Persija Makin Tertinggal dari Persebaya
- Persebaya Cetak Kemenangan Bersejarah Setelah 30 Tahun