Pemain Spanyol U-21 Laris Manis
Selasa, 28 Juni 2011 – 19:51 WIB
Ketertarikan Arsenal kepada Mata memunculkan pertanyaan. Yakni, apakah Mata akan menjadi pengganti Cesc Fabregas yang menjadi buruan utam Barcelona - Selain Mata, Arsenal tengah mendekati gelandang Velez Sarsfield Ricardo Alvarez.
Baca Juga:
Apakah itu juga berarti Arsenal bersiap mencari pengganti Samir Nasri yang masuk radar rivalnya, Manchester United? Jawabannya cukup sulit. Sebab, United kini malah mengincar Thiago Alcantara, gelandang serang Spanyol U-21 yang bermain untuk Barcelona.
Kans United mendapatkan Alcantara boleh dibilang berat karena pemain bersangkutan mengatakan masih betah membela Barca - sebutan Barcelona. Belum lagi klausul pelepasan kontraknya yang ditaksir 30 juta euro (Rp 365 miliar). Padahal, seperti dilansir Daily Mirror, United hanya menyediakan 17 juta euro untuk pemain berjuluk The Next Cesc Fabregas itu.
Di sisi lain, ketertarikan United terhadap bek kiri Glasgow Celtic Emilio Izaguirre menguat. Itu seiring dengan pengakuan terbaru Izaguirre. Dikatakan bek internasional Honduras tersebut, United untuk fee 6,5 juta pounds (Rp 89 miliar).
LONDON - Sukses Spanyol U-21 menjuarai Euro 2011 berdampak positif. Sejumlah penggawa La Rojita - sebutan Spanyol U-21 - laris manis diburu klub
BERITA TERKAIT
- Timnas Indonesia vs Jepang: Samurai Biru Melukai Garuda
- Susunan Pemain Indonesia vs Jepang: Sayuri dan Ridho jadi Starter
- Hasil FP1 MotoGP Barcelona Mengejutkan, Bukan Martin atau Pecco Paling Kencang
- Petuah Marc Klok kepada Timnas Indonesia saat Menghadapi Jepang
- Indonesia vs Jepang: Begini Prediksi Pelatih Persib Bojan Hodak
- Live Streaming FP1 MotoGP Barcelona, Baru Mulai Sudah Ada Kecelakaan