Pemain Vietnam yang Paling Diwaspadai adalah…
Jumat, 02 Desember 2016 – 03:03 WIB
jpnn.com - CIBINONG - Pelatih Timnas Indonesia Alfred Riedl mengakui semua penggawa Timnas Vietnam memiliki kecepatan di atas rata-rata.
Untuk itu, Riedl meminta pemainnya untuk tidak melakukan sedikitpun kesalahan sendiri.
Selain itu, pada pertandingan besok, pelatih asal Austria ini juga berharap anak asuhnya fokus.
Dari semua penggawa lawan, kata Riedl, kapten sekaligus penyerang Vietnan, Le Cong Vinh, yang paling diwaspadai.
"Kami tahu dia sangat berbahaya," kata pria berusia 66 tahun itu.
Rizky Pora juga menganggap para penggawa Vietnam memiliki kualitas merata.
Baca Juga:
"Tapi kami punya semangat. Kualitas kami juga tidak kalah. Jadi, kami optimistis bisa menang,” katanya. (ben/ttg/ray/jpnn)
CIBINONG - Pelatih Timnas Indonesia Alfred Riedl mengakui semua penggawa Timnas Vietnam memiliki kecepatan di atas rata-rata. Untuk itu, Riedl
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dukung Pertamina Eco Run Fest 2024, PertaLife Insurance Berikan Proteksi untuk Pelari
- Skuad Thailand di Piala AFF 2024, 4 Nama Kondang Absen
- Daftar Harga Tiket Indonesia Masters 2025, Mulai Rp 90 Ribu
- Michelle Elizabeth Surjaputra Resmi Pimpin FTI DKI Jakarta 2024-2028
- Piala AFF 2024, Timnas Indonesia tidak Berkandang di SUGBK
- Menpora Dito Lepas Peserta SSEAYP ke-48, Ini Pesan yang Disampaikan!