Pemajuan Kebudayaan Indonesia Seharusnya Menjadi Pembahasan di Debat Capres-Cawapres
Selasa, 19 Desember 2023 – 19:44 WIB

Jamu merupakan salah satu hasil warisan budaya tak benda Indonesia. Foto: Kemendikbudistek
Kebudayaan bukan hanya tentang bagaimana melestarikan peradaban yang diwariskan leluhur, tetapi lebih tentang membangun masa depan yang berkelanjutan agar seluruh rakyat Indonesia hidup dalam kesejahteraan.
Dengan pemahaman dan strategi kebudayaan yang tepat oleh Presiden dan Wakil Presiden RI mendatang, peran dan pengaruh Indonesia di kancah ekonomi dunia akan semakin besar peran dan pengaruhnya di kancah internasional. (flo/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Isu pemajuan kebudayaan harus mendapatkan tempat yang signifikan dalam debat dan kampanye program capres dan cawapres.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Angkat Budaya Kopi Lewat Rediscover Indonesia in Every Cup
- Jaga Warisan Budaya, Himmas UT Taiwan Sukses Gelar Indonesia Tempo Doeloe IV
- Menbud Fadli Zon Dorong Kolaborasi Agar Budaya Indonesia Mendunia
- Seniman Faida Rachma Soroti Isu Hunian dan Kepemilikan di Jakarta Biennale 2024
- Clara Shafira Krebs Siap Harumkan Nama Indonesia di Ajang Miss Universe 2024 di Meksiko
- PembaTIK jadi Instrumen Kemendikbudristek Tingkatkan Kompetensi Guru di Bidang AI