Pemanfaatan Internet jadi Solusi Produktif di Kala Pandemi
Jumat, 23 Oktober 2020 – 15:43 WIB

Ilustrasi penggunaan data internet. Foto: Ridha
“Akibat dari pandemi Covid-19 ekonomi Indonesia mengalami konstraksi serius. Ini perlu kita sikapi karena kita berada dalam resesi ekonomi. Pemerintah menggelontorkan insentif usaha sebesar Rp120,61 Triliun, untuk usaha UMKM dianggarkan Rp120,3 triliun," tutur Anggota Komisi 1 DPR RI, Syarif Hasan.
"Ini menjadi peluang besar bagi generasi milenial untuk memulai usaha di tengah pandemi. Apalagi teknologi yang sudah dikembangkan oleh pemerintah sangat menopang anak muda menjalankan usaha agar bisa membantu perekonomian negara," imbuh Syarif.(chi/jpnn)
Internet juga menjadi media sosialisasi paling ampuh untuk mendorong perubahan kebiasaan masyarakat.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Dari Jepara ke Dunia, Natural Wood Sukses Tembus 25 Negara
- Trafik Broadband Meroket Selama Libur Lebaran 2025, Telkomsel Beber Penyebabnya
- Indosat Sukses Jaga Stabilitas Jaringan saat Lonjakan Trafik Data 21% pada Lebaran 2025
- Muncul Gerakan Kontra UU TNI, Nama Presiden Prabowo Disorot Warganet
- Berca Hardayaperkasa Dukung MyRepublic Capai 1 Juta Pelanggan
- Hadirkan Inovasi Digital, Tugu Insurance Sabet 2 Penghargaan Digital Brand Awards