Pembagian E-KTP Dibarengi Isu Pungli
Jumat, 11 Januari 2013 – 08:25 WIB
Pada kesempatan tersebut, dia juga menyampaikan, ada SMS dengan nomor tidak dikenal masuk ke HP-nya. Kata dia, pengirim SMS tersebut, turut membawa nama oknum wartawan di salah satu media. ‘’Ini nomornya. Saya telepon tapi tidak ada jawaban,” katanya sambil menunjukkan nomor telepon yang dimaksud.
Dia menginginkan jangan ada isu-isu yang tidak benar. Karena akan meresahkan masyarakat dan mencemarkan nama baik. Sementara itu, siang kemarin berlangsung pembagian e-KTP di Lingkungan Tinggar. Beberapa ibu-ibu berkumpul untuk menerima e-KTP miliknya. ‘’Kami beri uang jalan secara sukarela, kok,” kata Tuti, seorang warga Lingkungan Tinggar.
Dia dan warga lainnya mengakui memberikan uang Rp 1.000 sampai Rp 2.000 kepada seorang kader yang sukarela mengantarkan e-KTP kepada warga.‘’Saya tidak pernah meminta, tapi masyarakat memberi secara sukarela,” kata Suadah, kader yang mengantarkan e-KTP milik warga. Dia sama sekali tidak pernah membawa nama lurah dan aparat lainnya. Dia hanya berkeliling membagikan e-KTP kepada warga Lingkungan Tinggar.(cr-fai)
MATARAM-Pembagian kartu tanda penduduk elektronik (e-KTP) diduga telah dimanfaatkan oknum tertentu untuk melakukan pungutan. Kabar yang beredar,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolres Inhu & Tim Pamatwil Polda Riau Cek Kesiapan TPS Khusus
- TNI-Polri Bersinergi Jaga Situasi Kondusif & Mewujudkan Pilkada Damai di Sumsel
- Propam Razia Ponsel Anggota, Siapa yang Punya Aplikasi Judi Online?
- Polda Jawa Barat Gagalkan Peredaran 1 Juta Butir Obat Keras Ilegal
- PPPK 2024 Tahap II: Kaltim Siapkan 9.195 Formasi, Ada Syarat Umum & Khusus Bagi Pelamar
- Ratusan Polisi Bersiaga Amankan Wisuda di Kampus Unpar Bandung Pascateror Bom