Pembahasan PT Bakal Alot
Senin, 18 Juli 2011 – 03:10 WIB

Pembahasan PT Bakal Alot
Karena itu, lanjut Teguh, Fraksi PAN sangat berharap kearifan dari fraksi besar untuk tidak egois memaksakan angka PT di atas 3 persen. Hal ini, lanjutnya, demi mengantisipasi agar suara tidak sampai banyak yang terbuang. “Kalau 2,5 persen saja suara yang hilang mencapai 18 juta, apalagi kalau sampai 4 bahkan 5 persen. Intinya fraksi kami sama dengan fraksi lainnya, yakni ingin menyeragamkan partai, tapi tidak membunuh aspirasi yang ada,” ujarnya. (dil)
JAKARTA – Besok DPR RI mengagendakan rapat paripurna atas RUU usul inisiatif Badan Legislatif (Baleg) DPR RI tentang perubahan atas RUU
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang