Pembalap Cantik Ini Sah Jadi Istri Keponakan Jusuf Kalla

Pembalap Cantik Ini Sah Jadi Istri Keponakan Jusuf Kalla
Alexandra Asmasoebrata dan Subhan Aksa menikah. Foto: Instagram

Jusuf Kalla dan Gubernur DKI Jakarta Anies Bawesdan terlihat hadir menjadi saksi pernikahan keduanya.

Pernikahan ini menjadi yang kedua bagi wanita Alexandra Asmasoebrata. Sebelumnya, dia pernah menikah dengan Dias Baskara Dewantara pada 29 November 2014.(mg7/jpnn)


Kabar bahagia datang dari pembalap cantik Alexandra Asmasoebrata. Dia telah resmi menjadi istri Subhan Aksa, keponakan Wakil Presiden Jusuf Kalla.


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News