Pembalap Masuki Etape Terberat
Kamis, 03 Juni 2010 – 11:13 WIB
Jamaluddin, 56 tahun, warga Kota Padang yang ditemui di Kelok 34 mengaku sengaja datang ke Maninjau bersama keluarganya untuk menyaksikan para pembalap internasional menyisir tikungan demi tikungan. "Saya sengaja datang bersama keluarga menyaksikan balap ini," kata Jamaluddin.
Tepat pukul 09.00, Wib, Dirjen Promosi Sapta Nirwanda dan Dirjen Distinasi Kemenbud Firmansyah serta Muspida Kabupaten Agam secara resmi melepas para pembalap dari titik star Etape 3 Mukomuko menuju Jam Gadang Kota Bukittinggi. (fas/jpnn)
MANINJAU - Setelah beristirahat di tepi Danau Maninjau, seluruh pembalap sepeda Tour de Singkarak pagi ini akan melanjutkan etape 3 yang dimulai
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Klasemen Liga 1 Setelah Dewa United Vs Bali United Hanya Diwarnai Satu Gol
- 99 Virtual Race dan Ayobantu Berkolaborasi, Lomba Lari dan Donasi Makin Fleksibel
- Pertamina Eco RunFest 2024 Siap Digelar Besok, Lokasi Start di Pintu Tenggara GBK
- Nomor 1 Dunia Keok, Jojo Tembus Final China Masters 2024 & BWF World Tour Finals
- Terungkap, Inilah Kunci Kemenangan Persebaya dari Persija
- Jadwal Semifinal China Masters 2024: Sabar/Reza Ukir Rekor