Pembalap Minta Start Lebih Awal
Rabu, 24 Maret 2010 – 02:01 WIB
"Sesuatu yang aneh, mungkin kelembapan yang muncul dari permukaan. Anda tidak mengalami kecelakaan saat berakselerasi masuk tikungan, tapi saat Anda sudah berada di trek lurus," kata pembalap Australia ini.
Baca Juga:
Juara MotoGP musim 2008 itu pun mengaku kesulitan dengan kondisi tersebut. "Ini sulit untuk membawa ban yang cocok di temperatur saat itui ketika balapan. Tak ada peringatan tiba-tiba 'bang' dan Anda terjatuh," ujarnya.
Sang juara bertahan, Valentino Rossi pun setuju jika start dimajukan lebih awal. Pembalap Yamaha ini yakin bahwa waktu balapan itu baik bagi penonton di Eropa. Ia juga meminta wakil keselamatan untuk mengambil tindakan sebelum balapan di gelar bulan depan.
"Menunggu hingga jam 11 malam tidaklah cerdas. Sangat baik jika balapan dimajukan lebih awal. Kami tidak punya waktu untuk berbicara dengan yang lainnya, tapi saya akan menghubungi (Loris) Capirossi untuk melakukannya," tegas Rossi.
LOSAIL - Pertanyaan mengemuka pada aspek keamanan balapan malam seri pertama MotoGP yang berlangsung di Losail, Qatar. Para pembalap berharap
BERITA TERKAIT
- Tolong Dicatat! Berikut Info Jadwal dan Rute Pertamina Eco RunFest 2024
- Liga 1: Bojan Hodak Syukuri Kemenangan Persib atas Borneo FC, tetapi
- Reaksi Kecewa Pieter Huistra Seusai Borneo FC Takluk dari Persib, Singgung Wasit
- Petrokimia Gresik Berhasil Mempertahankan Gelar Juara Livoli Divisi Utama
- Haaland Puji Guardiola: Dia Manager Terbaik di Dunia
- Persib Bandung Vs Borneo FC Berakhir Dramatis, Cek Klasemen Liga 1