Pembangunan Masjid di Pedalaman Australia Barat Diprotes

Bahkan dilaporkan sampai ada oknum yang menanam babi mati di lokasi pembangunan masjid tersebut diduga dimaksudkan untuk mengusir komunitas Muslim dari tempat itu.
Aku di Facebook 'Stop The Mosque in Kalgoorlie-Boulder' dibuat untuk menolak pembangunan masjadi. Akun ini memiliki lebih dari 1000 follower.
Pendiri Komunitas Islam Goldfileds, Eric Wright mengatakan kondisi kota yang banyak didatangi pekerja penganut Islam dan dengan bertambahnya muslim di daerahnya tentu membutuhkan sarana ibadah yang memadai.
Apalagi kata dia, Islam memiliki sejarah yang panjang di Goldfields. Pendatang Islam ke Kalgoorlie sudah tiba sejak era masa kejayaan tambang emas. Sementara data sensus 2011, sebanyak 165 penduduk Kalgoorlie mengaku beragama Islam.
"Banyak yang bertanya apakah ada tempat ibadah di sini. Apakah ada pusat komunitas? Mereka ingin pindah ke sini," katanya.
Wright menjelaskan, dengan adanya persetujuan dari pemerintah setempat, pihaknya akan menyewa tukang dan arsitek yang akan menyiapkan desain pusat komunitas yang memenuhi ketentuan. (awa/jpnn)
Pembangunan Masjid di daerah Kalgoorlie-Boulder, Goldfields, Australia Barat tak berjalan mulus. Meski sudah disetujui oleh Pemerintah Kota setempat,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza