Pembangunan Pelabuhan Smelter Nikel MMP Selesai dalam 15 Bulan
Rabu, 08 Mei 2024 – 14:39 WIB

Pembangunan Pelabuhan Smelter Nikel MMP Selesai dalam 15 Bulan. Foto: MMP
Dia pun berharap operasional pelabuhan smelter nikel MMP ini bisa berjalan secara optimal guna mendukung program pemerintah menuju transisi energi hijau.
MMP, perusahaan 100 persen Penanaman Modal Dalam Negeri (PMDN) sebagai anak usaha dari MMS Group Indonesia (MMSGI) memainkan peran kunci dalam industri hilir nikel, menghasilkan nickel matte yang merupakan bahan baku penting untuk pembuatan baterai ramah lingkungan.
Dengan proyek pembangunan pelabuhan ini, MMP kembali menegaskan komitmennya untuk mendukung pembangunan ekosistem energi hijau di Indonesia. (jlo/jpnn)
Kolaborasi Mitra Murni Perkasa dan PT PP selesaikan pembangunan pelabuhan smelter nikel di Kaltim.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- FINI Tolak Kenaikan Royalti Nikel di Tengah Anjloknya Harga Komoditas
- PT Ceria Siap Jadi Pemain Global di Industri Nikel, Produksi FeNi Perdana Akhir April
- Pasar Batu Bara Masih Oke, Anak Usaha SGER Teken Kontrak dengan Perusahaan Vietnam
- Pro dan Kontra Soal Usulan Revisi Tarif Royalti Komoditas Mineral
- FINI Menolak Wacana Kenaikan Royalti Nikel, Soroti Dampak Ekonomi
- Kementerian ESDM Sebut Smelter Ceria Group Membanggakan, Begini Penjelasannya