Pembangunan Tol Akses Bandara Kertajati Ditargetkan Rampung Akhir September
Selasa, 31 Agustus 2021 – 00:50 WIB

Pekerja saat melakukan pembangunan akses tol BIJB Kabupaten Majalengka, Jawa Barat, Senin (30/8). Foto: ANTARA/HO-Humas Cipali
"Melalui peningkatan layanan konstruksi yang dilakukan di wilayah Kertajati, kami berharap tidak hanya memberikan pelayanan yang terbaik kepada pengguna jalan, namun juga dapat menjadi penghubung dan membuka potensi ekonomi di wilayah Kertajati," katanya. (antara/jpnn)
Pembangunan tol akses ke Bandara Internasional Jawa Barat Kertajati Kabupaten Majalengka, dari Tol Cipali telah mencapai 95 persen.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Penjelasan Pengelola Tol Cipali soal Asap Muncul dari Dalam Tanah di Rest Area KM 86
- Muncul Asap dari Tanah, Rest Area KM 86 Tol Cipali Ditutup
- Arus Balik Lebaran, Lebih dari 4 Ribu Kendaraan Melintas di Tol Cipali Pada Sabtu Ini
- Lonjakan Kendaraan di GT Kalikangkung Saat Arus Balik Lebaran Capai 158 Persen
- Arus Balik Lebaran 2025 Mulai Padat
- Detik-detik Kecelakaan di Tol Cipali Hari Ini, Ada Korban Tewas