Pembatasan BBM Belum Berlaku di Daerah
Senin, 27 September 2010 – 19:08 WIB

Pembatasan BBM Belum Berlaku di Daerah
‘’Semuanya akan terus tumbuh maka pembatasan itu harus jalan, kalau tidak nanti jumlah yang disubsidi akan bertambah. Karena itu kita harus membatasinya. Saya hanya tinggal menunggu kesiapan PT Pertamina melakukan kajian dan tekhnisnya. Mereka siap maka BBM subsidi harus dibatasi. Kalau sekarang daerah masih belum siap untuk pembatasan BBM subsidi,’’ tegas Hatta.
Baca Juga:
Sementara itu saat ditanyakan bagaimana tentang stok BBM didaerah-daerah, Hatta menjamin bahwa ketersediaan pasokan BBM subsidi ditengah masyarakat harus terjamin.‘’Tidak ada istilah pasokan BBM subsidi habis. Kalau kuota 36 juta Kilo liter itu habis, maka kita akan tetap menambah kuotanya. Jadi penyaluran BBM subsidi bagi masyarakat miskin itu tidak boleh berhenti,’’ jelas Hatta.(afz/jpnn)
JAKARTA- Menteri koordinator bidang perekonomian, Hatta Rajasa mengatakan, pembatasan BBM subsidi harus seiring dengan kesiapan sarana prasana dan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Cuaca Hari Ini: Sebagian Kota Besar Diguyur Hujan
- Ziarah Rohani Mencari Kedamaian Hati di Semana Santa Larantuka
- RUU ASN Masuk dalam Tahap Penyempurnaan Naskah Akademik
- BKBK Jadi Cara Herman Deru Dorong Percepatan Pembangunan Infrasturktur Lahat
- Begini Evakuasi Pendaki Wanita Asal Bekasi yang Kolaps di Gunung Sindoro
- GM FKPPI Tegaskan Komitmen Jaga Demokrasi di Tengah Transformasi Peran TNI