Pembatasan BBM Bersubsidi Jangan Sampai Mempersulit Rakyat
Kamis, 16 Juni 2022 – 21:59 WIB

Pemerintah berencana memberlakukan pembatasan BBM kepada semua mobil pribadi (plat hitam) serta kendaraan dinas. ilustrasi Foto : Yosephin Wulandari/JPNN.COM.
Anggota Fraksi PKS itu mencatat akan ada pembatasan bagi pengguna Solar bersubsidi.
Komisi VII DPR RI dan Menteri ESDM sepakat pada angka subsidi tetap Solar sebesar Rp 3000 per liter naik enam kali lipat dari subsidi tetap Solar yang sekarang sebesar Rp 500 per liter.
Pada rapat kerja tersebut juga berhasil menyepakati Asumsi Dasar Sektor ESDM RAPBN Tahun 2023 sebagai berikut:
1. ICP sebesar USD 90-110 per barel.
2. Volume solar bersubsidi 16.5 – 17 juta kilo liter.
3. Volume LPG 3 kilogram 8.00-8.50 juta MTon
4. Subsidi tetap minyak solar (gas oil 48) Rp 3.000 per liter.
5. Subsidi listrik sebesar Rp 69-72 triliun. (mcr28/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Pemerintah berencana memberlakukan pembatasan BBM kepada semua mobil pribadi (plat hitam) serta kendaraan dinas.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Wenti Ayu Apsari
BERITA TERKAIT
- Kawal PSU Pilkada Kabupaten Serang, PKS Menerjunkan Ratusan Pasukan Khusus
- Kejagung Dinilai Tak Tepat Menjadikan Vendor Tersangka Kasus BBM
- Pengguna MyPertamina Meningkat Pada Periode Satgas Ramadan dan Idulfitri 2025
- Pertamina Resmi Tutup Satgas Ramadan dan Idulfitri 2025, Suplai BBM-LPG Lancar
- SPBU di Denpasar Diduga Oplos BBM Pertalite
- Elite PKS & Partai Erdogan Bertemu di Turki, Kemerdekaan Palestina Jadi Isu Utama