Pembatasan BBM Bersubsidi Mulai April
Selasa, 03 Januari 2012 – 02:49 WIB

Pembatasan BBM Bersubsidi Mulai April
Untuk satu tahun ini, Hidayat menyebutkan akan mengimpor konverter kit. Pasalnya, sampai saat ini Indonesia belum memproduksi alat tersebut. "Konverter kitnya kami mau bikin sendiri tapi tahun ini mungkin sebagian masih impor. Tapi setelah itu kami bikin produksi dalam negeri. Seperti elpiji itu, tabung gas," tukasnya.
Pada kesempatan yang sama, Menteri Keuangan Agus Martowardojo mengungkapkan, dengan pembatasan ini, maka nantinya kendaraan roda empat plat hitam tak akan bisa lagi menikmati premium. "Kendaraan pribadi mempersiapkan dari sekarang, yang kami rekomendasi bagi masyarakat yang berpenghasilan terbatas yang menggunakan kendaraan pribadi itu harus memikirkan program penghematan atau program mengkonversi kendaraan dengan energi gas atau LGV," katanya.
Menurut Agus, pemerintah ingin subsidi yang digelontorkan pemerintah tepat sasaran, artinya, bukan subsidi yang sifatnya terbuka dan bisa dinikmati oleh semua orang yang sejatinya tak berhak.
JAKARTA - Pembatasan BBM bersubsidi tampaknya sudah tidak bisa ditunda lagi. Pemerintah menegaskan, mulai April 2012, pembatasan bahan bakar subsidi
BERITA TERKAIT
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital