Pembelian Saham Newmont Dihambat?

Menteri ESDM Gantung Surat

Pembelian Saham Newmont Dihambat?
Pembelian Saham Newmont Dihambat?
Hadiyanto mengatakan, awalnya pihaknya telah menyampaikan surat ke ESDM pada 18 Mei, yang menerangkan divestasi saham Newmont telah dilakukan.

Namun, jika terdapat syarat yang masih dibutuhkan, maka perlu diselesaikan oleh Dirjen Minerba Kementerian ESDM terhadap PT NNT.

"Menkeu sudah serahkan surat ke ESDM dan telah dikasih surat tanggal 18 Mei yang tandanya divestasi sudah dilakukan. Tapi kalau ada syarat yang belum diselesaikan, maka harus diselesaikan," ujar Hadiyanto.

Selanjutnya, PT NNT juga memberikan surat kepada Kementerian ESDM pada 20 Mei yang berisi pengajuan permohonan kepemilikan saham NNT kepada Menteri ESDM.

Sebelumnya pihak ESDM mengaku belum bisa mengeluarkan surat pengalihan saham. Ini karena Newmont harus menyelesaikan berbagai persyaratan dan persoalan hukum yang dilakukannya sebelum surat persetujuan pengalihan saham dikeluarkan.

JAKARTA - Menteri ESDM Darwin Z. Saleh hingga saat ini masih menggantung surat persetujuan yang dikirimkan Kementerian Keuangan dalam proses penyelesaian

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News