Pembuktian Pemain Pelapis
Sabtu, 30 April 2011 – 11:02 WIB
Hanya saja, Nus Yadera harus jeli menyusun formasi untuk timnya. Pasalnya, pertandingan melawan Beruang Madu, julukan Persiba itu, adalah debutan melatih Nus di ISL, yang menggantikan posisi Mustaqim.
Baca Juga:
Apalagi, Deltras hanya memboyong 18 pemain ke Balikpapan yang mayoritasnya adalah pemain pelapis. Alhasil, Deltras hanya mengandalkan tumpuannya untuk dua pemain asing asal Brazil, Danilo Fernando dan Cristiano Lopes.
Ya, akibat masalah finansial memaksa manejemen tidak memberangkatkan pemain-pemain unggulan mereka. Sebut saja Marcio Souza yang selama ini menjadi mesin gol sengaja distirahtkan. Hal yang sama juga berlaku bagi Park Chan-young dan Steven Hesketh.
"Meskipun mereka adalah pemain pelapis, saya yakin anak-anak mampu bermain maksimal. Sebab, ini adalah kesempatan untuk mereka menunjukan eksistensinya kepada klub,"tutur pria asal Maluku ini.
BALIKPAPAN - Target Delta Putra Sidoarjo (Deltras) hanya satu. Yaitu bisa terbebas dari ancaman degradasi dari Indonesia Super League (ISL) musim
BERITA TERKAIT
- Valencia Menderita, MotoGP Malaysia Bisa jadi Seri Terakhir
- Jorge Martin Percaya Diri Kunci Gelar Juara Dunia MotoGP di Malaysia
- Live Streaming FP1 MotoGP Malaysia & Pernyataan Mengejutkan dari Tim Jorge Martin
- MotoGP Malaysia 2024: Cara Bagnaia Mengusir Rasa Tertekan
- Kabar Kurang Sedap dari Timnas Indonesia Menjelang Jumpa Jepang
- Dipecat Arab Saudi, Roberto Mancini CLBK dengan Timnas Italia?