Pembunuh Janda Muda di Madiun Ditangkap di Pekanbaru, Sadis! Ini Motifnya

Pelaku dan Korban Kenal Melalui Medsos
Kompol Yulie menyebut pelaku kenal dengan korban sejak Desember 2022 melalui media sosial.
Lantaran saling cocok, mereka akhirnya memutuskan bertukar nomor telepon.
Lalu, pada Sabtu (1/7/2023), pelaku janjian dengan korban untuk bertemu.
""Sekitar pukul 15.00 WIB, pelaku datang ke kamar indekos korban," lanjutnya.
Motif Pembunuhan
Polisi juga menyebut motif pembunuhan yang dilakukan tersangka karena ingin menguasai harta benda milik korban.
Niat jahat Ikbal muncul pada keesokan harinya, Minggu (2/7), sehingga tersangka datang lagi ke indekos janda muda itu.
"Pelaku datang lagi ke kos korban, lalu melihat isi dompet korban ada uang Rp 100 ribuan dalam jumlah lumayan banyak. Tersangka lalu membunuh korban pada Senin (3/7/2023)," tutur Yulie.
Korban Dibunuh Secara Sadis
Tindakan Ikbal menghabisi nyawa Miftachul Barokah dilakukan secara sadis dengan cara mencekik leher wanita itu.
Pembunuh janda muda di Madiun ditangkap polisi di Pekanbaru, Riau. Aksi pelaku sangat sadis. Ternyata beigni motif pembunuhan itu.
- Kasus Oknum TNI AL Bunuh Juwita, 4 Saksi Dilindungi LPSK
- Curi Rokok di Ruko, Pria Ini Ditangkap Polisi
- 15 Jenazah Korban Pembantaian KKB Teridentifikasi, Ini Daftar Namanya
- Polisi Buru Pelaku yang Buang Bayi Usia 40 Hari di Tengah Sawah
- Satu dari Empat Pelaku Pencurian Sawit di PT Djuanda Sawit Lestari Ditangkap
- Tak Ada Luka Tembak di Jasad 11 Korban Pembantaian oleh KKB