Pembunuh Sadis Mahasiswa di OKU Timur Digulung Polisi, Pelaku Ternyata...
Jumat, 25 November 2022 – 06:09 WIB
Jasad korban ditemukan hangus terbakar di lahan kosong milik warga di Desa Girimulyo, Kecamatan Belitang Jaya, Kabupaten OKU Timur, pukul 15.00 WIB Rabu (23/11).
"Selain mengalami luka bakar, di tubuh korban juga ditemukan sejumlah bekas tusukan senjata tajam di bagian dada, leher bagian belakang dan perut," katanya.
Dari tangan tersangka, polisi mengamankan barang bukti satu unit mobil Honda Brio warna kuning milik korban yang dibawa pelaku untuk melarikan diri.
"Tersangka dan barang bukti yaitu mobil korban serta senjata tajam jenis pisau saat ini sudah kami amankan guna diproses secara hukum lebih lanjut," tegasnya. (antara/jpnn)
Pembunuh sadis berinisial KH (20) disikat polisi di Kecamatan Martapura, Kabupaten OKU Timur, tak lama setelah kasus tersebut terbongkar.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan
- Direksi ASABRI Mengajar Para Mahasiswa Magister Universitas Pertahanan
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Mahasiswa Minta Pemerintah Tegas Tindak Oknum Nakal Sesuai Putusan MK 136/2024
- Eramet & KBF Berikan Beasiswa untuk Mahasiswa Indonesia Timur, Ini Harapan Gubernur Sulut
- Sebanyak 96 Mahasiswa Presentasikan Hasil Riset di Knowledge Summit