Pembunuh Sadis Mahasiswi Cantik Didakwa Berlapis
jpnn.com - SIDOARJO - AR, terdakwa kasus pembunuhan Ni Made Prabawanti Gowinda Dewadatta alias Kadek telah menjalani sidang perdananya di Pengadilan Negeri (PN) Surabaya.
Jaksa penuntut umum (JPU) mendakwa AR dengan pasal berlapis.
Sidang dakwaan tersebut dilangsungkan di ruang sidang anak PN Surabaya dengan majelis hakim yang dipimpin Tutut Topo Sripurwanti.
Memakai kemeja lengan panjang putih dan rompi hijau bertulisan tahanan Kejari Tanjung Perak di bagian punggung, raut muka AR tampak gelisah.
Kepalanya terus tertunduk. Sorot matanya penuh penyesalan.
Sidang yang berlangsung selama satu jam itu memang cukup alot.
Pihak kuasa hukum AR yang diwakili Junasril Agus, Nonot Suryono, dan Hari Purnomo menyatakan keberatan. Sebab, mereka tidak diberi salinan dakwaan.
''Bagaimana kami bisa mempelajari dakwaan kalau kami tidak diberi salinannya?'' tanya Junasril.
SIDOARJO - AR, terdakwa kasus pembunuhan Ni Made Prabawanti Gowinda Dewadatta alias Kadek telah menjalani sidang perdananya di Pengadilan Negeri
- Aipda Robig Penembak Siswa SMKN 4 Semarang Ditahan di Rutan Polda Jateng
- Resmi Lapor Polisi, Keluarga Siswa SMK Tewas Ditembak di Semarang Minta Keadilan
- Dibawa ke Mabes Polri, AKP Dadang Diborgol, Dikawal Ketat Provos
- Tak Dapat Undangan Pencoblosan, Pria Bercelurit di Sampang Menantang Carok
- 4 Orang Ditangkap Gegara Jual Pupuk Berbsubsidi di Atas HET
- Pengakuan Pihak Sekolah & Tetangga Korban Penembakan Bripka R: Kaget Korban Disebut Kreak