Pemda Diminta Lindungi Pedagang Kali Lima
Sabtu, 19 Februari 2011 – 01:31 WIB
Menteri yang juga Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) ini juga meminta kepada pengusaha besar agar berkontribusi dalam pemberdayaan PKL. “Kepada para pengusaha besar yang mempunyai lahan kosong yang luas agar bisa dimanfaatkan sebagai tempat berjualan sementara bagi para pedagang kali lima yang membutuhkan,” katanya. (cha/jpnn)
JAKARTA — Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Menakertrans) Muhaimin Iskandar, meminta Pemerintah Daerah (Pemda) tidak asal-asalan dalam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jangan Kaget, Segini Total Duit yang Dikeluarkan Pemerintah untuk IKN
- Wajib Tahu, Ternyata iPhone 16 Sudah Masuk Indonesia
- Wow, Muhammadiyah Bikin Ojek Online, Hadir di 70 Kota
- Anggaran MBG Bakal Ditambah, Nilainya Bikin Melongo
- Kunker ke China, Dirut PTPN III Bahas Kerja Sama Strategis & Ekspansi Investasi di KEK Sei Mangkei
- Permudah Transaksi Logam Mulia, I Love Emas Resmi Hadir di Depok