Pemda Harusnya Bangun SLB Negeri untuk Pemerataan Zonasi

Pemda Harusnya Bangun SLB Negeri untuk Pemerataan Zonasi
Siswa SLB belajar membuat kue. Foto: JPG/Pojokpitu

Sanusi meminta, masing-masing kabupaten kota mampu membangun SLB negeri.

Jika terkendala lahan, pemkot dan pemkab setempat seharusnya menyerahkan pada pemprov sebagai yang berwenang.

"Sarana prasarana juga didukung pemprov, sedangkan Kemendikbud akan membangun unit sekolah baru," imbuh Sanusi.

Diakuinya, membangun SLB diperlukan juga dalam rangka proses pemerataan pendidikan sesuai sistem zonasi. (yos/jpnn)


Tercatat ada 58 kabupaten dan kota di Indonesia yang belum memiliki SLB negeri termasuk Jawa Timur.


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News