Pemda Lanjutkan Pembangunan Jalur Puncak II, Semoga Pemerintah Pusat Melihat
Minggu, 20 Maret 2022 – 04:55 WIB

Pembangunan jalur Puncak II di Desa Batulawang, Kecamatan Cipanas, Cianjur, Jawa Barat, kembali dilakukan Pemkab Cianjur dengan alokasi dana Rp 5 miliar tahun ini. ANTARA FOTO/Ahmad Fikri
Pelaku usaha di kawasan Puncak-Cipanas, berharap pemerintah pusat segera turun tangan untuk mengatasi kemacetan di jalur Puncak.
"Jalur Puncak II merupakan solusi satu-satunya yang sangat optimal mengatasi macet di jalur utama. Kami pelaku usaha tentunya sangat berharap mimpi menjadi kenyataan, ketika akhir pekan jalur Puncak padat, jalur Puncak II menjadi solusi untuk tetap dapat mengirim pesanan ke Jabodetabek," kata pemasok sayur mayur di Kecamatan Cipanas, Hendi. (antara/jpnn)
Pemkab Cianjur mengalokasikan dana Rp 5 miliar pada tahun ini untuk melanjutkan pembangunan jalur Puncak II.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Contraflow Tol Jagorawi Arah Puncak Kembali Diberlakukan
- Antisipasi Macet, Tol Jagorawi Arah Puncak Bogor Diberlakukan Contraflow
- Tangkap 8 Pelaku Pemalakan Sopir dan Pemudik, Polres Cianjur Amankan Sajam
- Kapolres Cianjur: Jalur Puncak Lancar Saat Angkot Tak Beroperasi
- Pemerintah Siapkan Retret Gelombang Kedua untuk Kepala Daerah
- Fenomena Pendatang Saat Mudik, Wagub Jabar: Jangan Membebani Pemerintah!