Pemenang Kompetisi AIA Sekolah Sehat Akan Bertarung dengan 5 Kontestan Dunia

Materi pembelajaran dikembangkan berdasarkan empat pilar utama program, yakni makan sehat; gaya hidup aktif, kesehatan mental, serta sehat dan Lestari.
Di Indonesia, AIA Healthiest Schools diluncurkan pada September 2023 dan kompetisi berlangsung hingga 8 Maret 2024 lalu.
Program ini juga menghadirkan sebuah tantangan untuk sekolah yang terdaftar di program ini yaitu mengajak siswa berusia 5-12 bekerja sama dengan guru mereka untuk membuat sekolah mereka lebih sehat.
Dengan mengikuti AIA Healthiest Schools Competition, sekolah memiliki kesempatan memenangkan hadiah total hingga USD100 ribu.
"Kami juga gelar School Roadshow di lebih dari 20 sekolah Jabodetabek untuk sosialisasi implementasi hidup sehat di sekolah. Kegiatan itu menghadirkan tim pelatih dari klub Liga Inggris, Tottenham Hotspur," pungkasnya. (esy/jpnn)
Pemenang kompetisi AIA Healthiest School di Indonesia bakal bersaing dengan partisipan dari lima negara dunia.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Mesyia Muhammad
- AIA Inspire, Asuransi Jiwa dengan Manfaat Dana Tunai Hingga Usia 99 Tahun
- Danone Indonesia dan MPKU Muhammadiyah Gelar Edukasi Akbar Sekolah Sehat
- AIA & BCA Luncurkan Proteksi Jiwa Maksima, Hadirkan Uang Pertanggungan Hingga 315%
- Kontrak Son Heung Min di Tottenham Hotspur Diperpanjang hingga 2026
- Tottenham Vs Man United Diwarnai 7 Gol, 1 Langsung dari Sepak Pojok
- Hasil Laga Manchester City Vs Tottenham Hotspur Bikin Gempar