Pemerintah Cairkan Dana Asian Beach Games 2008
Tiga Negara Mengundurkan Diri
Jumat, 17 Oktober 2008 – 06:01 WIB

Pemerintah Cairkan Dana Asian Beach Games 2008
Namun, di samping kabar pahit tersebut, BABGOC (Bali Asian Beach Games Organizing Committee) juga mendapat angin segar. Itu setelah pemerintah mengucurkan dana bantuan untuk menyukseskan acara itu. Rita mengatakan, pemerintah memberikan dana Rp 50 miliar untuk BABGOC.
Baca Juga:
"Masih kurang Rp 20 miliar lagi. Kami bersyukur sekali dengan pengucuran dana tersebut. Bantuan itu ibarat angin segar bagi kami. Apalagi, dengan kenyataan bahwa banyak donatur yang mengundurkan diri," ujar Rita.
Rita menambahkan, semua venue (tempat pertandingan) sudah siap digunakan. Berbagai persoalan yang sempat menghadang satu per satu bisa diatasi. Karena itu, dia optimistis multieven tersebut berjalan mulus.
Hal yang sama dilontarkan Ida Bagus Antara, deputy director of operations ABG. Daerah-daerah yang semula berada dalam kondisi parah sudah bisa dibenahi. Untuk cabang olahraga paragliding misalnya.
BALI - Jumlah negara peserta Asian Beach Games (ABG) 2008 dipastikan berkurang. Tiga negara memutuskan mengundurkan diri dari even yang baru dihelat
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah