Pemerintah Desak Apple Berinvestasi ke Indonesia pada 2025

Pemerintah Desak Apple Berinvestasi ke Indonesia pada 2025
Menteri Investasi dan Hilirisasi/ Kepala Badan Penanaman Modal (BKPM) Rosan Roeslani mendesak perusahaan Apple untuk melakukan investasi di Indonesia pada 2025 mendatang. Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com

“Dan harapannya vendor ini. Ini baru vendor pertama yang akan mereka bawa. Jadi masih ada vendor-vendor lain karena dari satu iPhone 16 saja itu vendornya ada 320 vendor,” ungkapnya.

Sebelumnya, Menteri Perindustrian Agus Gumilang Kartasasmita mengatakan bahwa perusahaan Apple akan berinvestasi di Indonesia sebesar USD 1 miliar.

Nantinya investasi ini akan menandai ponsel keluaran terbaru Apple yakni iPhone 16 yang akan beredar di pasar Indonesia.(mcr10/jpnn)

Menteri Investasi dan Hilirisasi/ Kepala Badan Penanaman Modal (BKPM) Rosan Roeslani mendesak perusahaan Apple untuk melakukan investasi di Indonesia pada 2025


Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News