Pemerintah Dianggap Tidak Berlaku Adil pada Industri Tembakau

Jangan lupa, ketika cukai terus naik, harga jual rokok makin mahal. Sudah menjadi fakta, rokok ilegal juga akan kian meningkat peredarannya. Ketika yang legal stagnan, yang meningkat ilegal, akibatnya aspek kesehatannya juga tidak tercapai. Di saat yang sama penerimaan negara dari cukai juga tergerus.
Misal kasus Singapura, meski punya penegakan hukum bagus dan tegas didukung birokrasi yang disiplin, ketika tarif cukai rokok dikerek terus menerus, peredaran rokok ilegal kian meningkat sehingga berujung kehilangan pajak.
Dampak jika IHT terus diuber untuk cukai, bisa dipastikan penerimaan bisa terus menurun, juga menimbulkan kejenuhan. Maka ekstensifikasi menjadi sangat penting, seolah IHT dikejar di tengah pelemahan ekonomi dunia. (jpg)
JPNN.com JAKARTA - Pemerintah dinilai tidak berlaku adil. Kontribusi yang disumbangkan industri tembakau tidak seimbang dengan perlakuan negara.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Pefindo Naikkan Peringkat PT Semen Baturaja
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan