Pemerintah Didorong Segera Tambah Objek Barang Kena Cukai
Sabtu, 15 Februari 2020 – 03:01 WIB

Kantong plastik. Ilustrasi Foto: pixabay
Padahal, jika dibandingkan dengan negara ASEAN lainnya, ada banyak objek cukai di Indonesia.
Dia menjelaskan, Thailand punya sebelas jenis produk objek cukai mulai hasil tembakau, kendaraan bermotor, bensin hingga minuman berpemanis.
“Indonesia adalah negara yang paling sedikit memiliki jenis barang kena cukai (BKC). Kalah dibandingkan Laos, Myanmar, Malaysia, apalagi Thailand," ujarnya.
Yustinus menambahkan, satu dari lima orang di Indonesia mengalami obesitas, sehingga sudah sepantasnya Indonesia juga turut mengenakan cukai pada minuman berpemanis. (jos/jpnn)
Bhima Yudhistira Adhinegara mengatakan, pemerintah dan DPR perlu segera menambahkan objek barang kena cukai selain kantong plastik.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- INDEF: Penghentian PSN Tanpa Kajian Bisa Merusak Kredibilitas Pemerintah
- Hilirisasi Tembaga Jadi Langkah Strategis Memperkuat Industri Nasional
- Bea Cukai Amankan Kapal Pengangkut 60 Ribu Batang Rokok Ilegal di Perairan Pulau Setunah
- Bea Cukai Gelorakan Pemberantasan Rokok & Miras Ilegal Lewat Kegiatan di Mojokerto Ini
- Bea Cukai Terbitkan NPPBKC untuk Perusahaan Barang Kena Cukai di Bekasi & Yogyakarta
- Kanwil Bea Cukai Jatim II Musnahkan BKC Ilegal Hasil Penindakan Senilai Rp 5,3 Miliar